Begini Cara Kirim Foto dari HP ke Komputer tanpa kabel
Hallo teman - teman sahabat ruanganbaca.com semuanya. di pembahasan ini kita akan mengulas bagaimana cara mengirim foto dari handphone tanpa menggunakan kabel data atau tanpa mencopot memory handphone. terkadang kita kebingungan dengan situasi ini terlebih jika komputer kita tidak ada jaringan seperti laptop pada umumnya yang bisa mengaktifkan wirles.
dalam hal ini teman - teman tidak perlu repot - repot menambah beberapa perangkat keras pada komputer yang teman - teman gunakan. disini kita dapat menggunakan dua alternatif apakah foto akan dirikirim melalui jaringan bluetooth atau jaringan wifi.
tentu keduanya sangat berbeda. atau jika teman - teman tidak mau repot menambahkan alat asalkan komputer ada koneksi internet maka untuk memindahkan foto dari handphone ke komputer tanpa kabel sangatlah mudah.
dalam hal ini teman - teman tidak perlu repot - repot menambah beberapa perangkat keras pada komputer yang teman - teman gunakan. disini kita dapat menggunakan dua alternatif apakah foto akan dirikirim melalui jaringan bluetooth atau jaringan wifi.
kirim file dari Hp ke Laptop |
tentu keduanya sangat berbeda. atau jika teman - teman tidak mau repot menambahkan alat asalkan komputer ada koneksi internet maka untuk memindahkan foto dari handphone ke komputer tanpa kabel sangatlah mudah.
Panduan Cara Kirim Foto dari HP ke Komputer tanpa kabel ini berdasarkan pengalaman pribadi saya sendiri yang mana saat itu kesulitan dalam hal cetak foto dari hp sedangkan kabel data yang saya gunakan tidak ada.
Daftar Isi Artikel :
Cara Kirim Foto dari HP ke Komputer tanpa kabel
Daftar Isi Artikel :
Cara Kirim Foto dari HP ke Komputer tanpa kabel
akhirnya saya menemukan beberapa cara mudah dimana langkah - langkahnya akan saya jelaskan di artikel ini. Teman - teman dengan memanfaatkan fitur teknologi jaringan baik radio yang berupa bluetooth atau yang berupa wifi tentu sangat bermanfaat sekali kedepannya untuk kerja kita agar lebih dipermudah lagi.
Sebelum adanya jaringan seperti bluetooth dan juga wifi, dulu hp kebanyakan menggunakan jaringan yang bernama infared dimana memang fungsinya sama saja untuk mengirim foto ke hp lainnya. Namun jika kita bandingkan teknologi infrared ini sangat lambat untuk saat ini dan juga jarak infrared tidak bisa jauh. sehingganya teknologi berbasis infrared pada handphone kebanyakan sudah tidak digunakan lagi.
Cara Kirim Foto dari HP ke Komputer tanpa kabel
Untuk mengirim foto tanpa menggunakan kabel data hp teman - teman disini saya akan ulas dari berbagai cara yang bisa teman - teman pilih cara mana yang akan digunakan.
1. Gunakan bluetooth adapter untuk PC
Bluetooth adapter merupakan tambahan alat seperti pemancar atau seperti flasdisk jika kita lihat dari bentuk nya memang berbeda - beda.
Kirim dari Bluetooth ke komputer |
saya disini menyarankan gunakan bluetooth Blue Soleil karena jenis ini saya sudah pernah membagikan drivernya didalam blog ini. sehingga jika ada masalah teman - teman sudah mendapatkan solusinya. dengan menambah perangkat bluetooth adapter ini pastinya terman - teman akan mudah dalam tranfer foto dari hp ke komputer. caranya pun cukup mudah jadi tidak perlu ragu untuk memasangnya.
2. Gunakan Wifi adapter untuk PC
Untuk cara menggunakan wifi ini biasanya drivernya sudah disertakan saat pembelian paket wifi adapternya teman - teman tinggal colok dan install seperti bisa. umumnya bentuk wifi adapter ini hampir sama dengan bentuk bluetooth adapter ini.
namun keduanya berbeda jaringan, Nah untuk mengirim foto lewat jaringan wifi teman - teman bisa memanfaatkan aplikasi bernama SHAREit nah aplikasi ini bisa teman - teman download di situs resminya. dan install kedalam komputer anda. jika ingin mengkoneksikan biasanya akan di minta beberapa kode yang akan dihubungkan ke hp anda.
3. Manfaatkan Fasilitas Whatsapp Web di komputer
Nah cara ketiga ini terbilang cukup mudah dan tanpa ribet alat tambahan, karena fasilitas ini sudah disediakan oleh aplikasi whatsaap itu sendiri. Dengan catatan komputer teman - teman harus terhubung dengan jaringan internet agar dapat membuka foto yang dikirim. Nah untuk memulainya tentu teman - teman harus memiliki akun whatsaap terlebih dulu agar bisa koneksi dengan jaringan internet dan dapat dibuka lewat komputer yang teman - teman gunakan.
Untuk web whatsaap ini silakan kunjungi di https://web.whatsapp.com/ disana teman - teman akan diarahkan ke bagian scan barcode. Nah buka aplikasi whatsaap teman - teman dan mulailah scan barcode yang ditampilkan dilayar komputer. Secara otomatis komputer akan langsung membuka berkas chat whatsaap anda. dan bisa langsung mengambil foto yang sebelum nya dikirim melalui whatsaatp. cara ini sangat mudah terman - teman.
Dari tiga penjelasan diatas, tentu dapat membantu teman - teman dalam memudahkan kita untuk mengirim gambar ke komputer tanpa menggunakan kabel data. semoga hal ini bermanfaat dan dapat menambah sebagai ilmu baru. terimakasih sudah berkunjung diblog ruanganbaca.com untuk ikut bergabung di youtube silakan masuk ke www.youtube.com/c/KangYusuf.