Surat Kuasa Pembayaran Pajak Sepeda Motor
Surat Kuasa Pembayaran Pajak Sepeda Motor Digunakan sebagai persyaratan dalam proses administrasi pajak kendaraan sepeda motor jika pembayaran tersebut dibayar oleh pihak lain atau di wakilkan, setiap pembayaran pajak kendaraan bermotor, baik itu sepeda motor maupun mobil, tidak dapat diwakilkan oleh karnanya system samsat menerapkan peraturan agar membuat surat kuasa pembayaran pajak sepeda motor yang mana digunakan sebagai bukti identitas kepemilikan asli sesuai STNK dan BPKB. namun terkadang kita sebagai pembayar pajak biasa nya di repotkan dengan konsep surat seperti ini oleh karnanya ruanganbaca.com ingin berbagi format Surat Kuasa Pembayaran Pajak Sepeda Motor .
PEMERINTAH KABUPATEN TANGGAMUS
KELURAHAN PASAR MADANG
Alamat : Jl. Teratai No.01
Kelurahan Pasamadang Kecamatan Kotaagung Kabupaten Tanggamus 35384
SURAT
KUASA PEMBAYARAN PAJAK
KENDARAAN
Yang bertanda tangan di bawah ini, Pemilik kendaraan Roda
Dua
:
Nama Lengkap :
AGUS SETIAWAN
Jenis Kelamin : LAKI – LAKI
Pekerjaan : BELUM/TIDAK BEKERJA
Alamat : JL. KAPURAN RT/RW
010/004 KEL. PASAR MADANG KOTA AGUNG
Merk/Type : HONDA/CB15A1RRF M/T
Jenis Model : SEPEDA MOTOR RODA DUA
Warna Kendaraan : PUTIH-MERAH
No. Rangka / NIK : MH1KC4117EK309677
Tahun Pembuatan : 2014
Nomor Polisi : BE 7336 Z
Disebut Sebagai pihak
I (Satu )
Dengan ini menyatakan, bahwa saya sebagai pihak
1 (Satu) pemilik kendaraan roda dua,telah memberikan Kuasa dan wewenang kepada:
Nama Lengkap :
HASAN BASRI
Jenis Kelamin : LAKI - LAKI
Alamat : JL. BARU KAPURAN
RT.014/04 KEL. PASARMADANG KOTAAGUNG
Pekerjaan : NELAYAN/PERIKANAN
Disebut Sebagai
pihak II (Dua )
Untuk melakukan pembayaran perpanjangan pajak kendaraan roda
dua di Samsat Kotaagung.
Demikian surat kuasa ini saya buat dengan penuh kesadaran tanpa
adanya paksaan dan tekanan dari pihak manapun, dan saya bertanggung jawab sepenuhnya
atas pernyataan ini.
Kota Agung, 22 Agustus 2016
Yang di berikan Kuasa,
Pihak II (Dua)
HASAN BASRI
|
Yang Memberi
Kuasa,
Pihak I (Satu)
AGUS SETIAWAN
|
Registrasi
Lurah Pasar Madang
ISMAN HADI
NIP. 196801091993 1 004
Format surat ini di ambil untuk pembayaran di samsat kota agung Tanggamus Lampung, untuk kota anda silakan sesuaikan dengan kebutuhan ya :-)
Jika contoh surat ini berguna untuk anda berikan kontribusi kepada kami dengan membagikan ke sosial media di tombol share bawah artikel ini dan jangan lupa berkomentar.
Jika Contoh Surat ini
berguna untuk Anda, berikan kontribusi kepada kami dengan membagikan
contoh surat ini di sosial media melalui tombol share di sebelah kiri
artikel ini. Berikan juga komentar Anda melalui facebook comment box di
bawah ini. Sumber:
http://contohsuratindonesia.com/contoh-surat-kuasa-pengurusan-pembayaran-pajak-sepeda-motor/